STUDENT
TEAMS-ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD)
Langkah-langkah :
- Membentuk
kelompok yang anggotanya = 4 orang secara
heterogen (campuran menurut prestasi, jenis kelamin, suku, dll)
- Tutor
menyajikan pelajaran
- Tutor
memberi tugas kepada kelompok untuk dikerjakan oleh anggota-anggota
kelompok. Anggotanya yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota lainnya sampai
semua anggota dalam kelompok itu mengerti.
- Tutor
memberi kuis/pertanyaan kepada seluruh Warga Belajar. Pada saat menjawab
kuis tidak boleh saling membantu
- Memberi
evaluasi
- Kesimpulan
No comments:
Post a Comment
Mohon Tinggalkan Komentar anda untuk kebaikan blog ini.........